
Pertandingan antara Alaves vs Deportivo de La Coruna akan dilaksanakan tanggal 20 September yang jatuh pada hari selasa yang akan datang. Pertandingan kali ini akan dilakukan di markas besar Alaves yaitu di Mendizorroza. Pertandingan ini akan dimulai jam 02.45 WITA.
Pada pertandingan kali ini Alaves akan menjadi tuan rumah dan akan menjamu Deportivo de La Coruna sebagai tamunya kali ini. Alaves dilihat dari performanya sekarang cukup stabil karena dari 5 laga sebelumnya, tim ini berhasil memenangkan 1 pertandingan, 4 seri dan 0 kalah. Dilihat dari pertemuan-pertemuan sebelumnya dan juga Head to head, Alaves juga dinilai seimbang saat melawan Deportivo de La Coruna. Tapi meski begitu , Alaves pernah mengalahkan Barcelona dengan skor 1-2. Diprediksikan Alaves akan menggunakan taktik formasi 4-4-3.
Sedangkan pada pertandingan kali ini Deportivo de La Coruna akan menjadi tim tamu dan akan dijamu oleh Alaves. Deportivo de La Coruna kini performanya cukup bagus. Karena di pekan sebelumnya tim ini berhasil memperoleh 2 kemenangan, 2 seri, 1 kalah. Dilihat dari pertemuan-pertemuan sebelumnya dan Head to head, Deportivo de La Coruna juga dinilai seimbang saat melawan Alaves. Dan juga tim ini pernah menang dari Compostela dengan skor 1-5. Diprediksikan Deportivo de La Coruna akan menggunakan taktik formasi 4-2-3-1.
Pertandingan head to head:
11/05/14 Alaves 1 – 1 D. La Coruna
08/12/13 D. La Coruna 2 – 1 Alaves
14/05/06 Alaves 1 – 0 D. La Coruna
15/01/06 D. La Coruna 0 – 2 Alaves
22/02/03 D. La Coruna 6 – 0 Alaves
5 (lima) pertandingan terakhir Alaves:
07/08/16 Alaves 0 – 0 (P) Real Zaragoza (CLF)
14/08/16 Real Valladoid (P) 1 – 1 Alaves (CLF)
22/08/16 Atletico Madrid 1 – 1 Alaves (PRD)
28/08/16 Alaves 0 – 0 Sporting Gijon (PRD)
11/09/16 Barcelona 1 – 2 Alaves (PRD)
5 (lima) pertandingan terakhir D. La Coruna:
14/08/16 Sporting Gijon (P) 1 – 1 D. La Coruna (CLF)
20/08/16 D. La Coruna 2 – 1 Eibar (PRD)
24/08/16 Compostela 1 – 5 D. La Coruna (CLF)
27/08/16 Real Betis 0 – 0 D. La Coruna (PRD)
12/09/16 D. La Coruna 0 – 1 Athletic Bilbao (PRD)
Prediksi Line UP:
Alaves: Fernando Pacheco, Raul Garcia, Alexis, Ibai Gomez, D. Torres, Edgar Mendez, Toquero, Manu Garcia, Kiko Femenia, N. Krsticic, Z. Feddal.
Deportivo La Coruna: G. Lux, Fernando Navarro, Sidnei, Albentosa, Bruno Gama, Pedro Mosquera, F. Fajr,Guilherme, Juanfran, Carles Gil, Lucas Pérez.
Prediksi skor akhir pertandingan: Alaves 2-1 Deportivo La Coruna.